Jenis biji plastik sesuai karakteristik

Cara Mengetahui Biji Plastik Sesuai Jenis Karakteristik

Contoh biji plastik


Biji plastik atau disebut PE (Poliethylene) dengan bentuk biji-bijian panjang 10mm dia 10mm atau seukuran pelet,  tergolong dari berbagai macam diataranya :
1. PE LLDPE yaitu biji plastik dengan masa jenis terendah maka dinamakan dengan Low Linear density polyethylene
2. PE MDPE yaitu biji plastik dengan massa jenis sedang maka dinamakan dengan medium density polyethylene
3. PE HDPE yaitu biji plastik dengan masa jenis tinggi maka dinamakan denagan high density polyethylene
4. PBT yaitu biji plastik terkeras dengan density tertinggi mencapai 1.25kg/m³ samapai dengan 1.35 kg/m³

Sedangakan untuk pengujian atau mengetahui tergolong jenis PE apa?? dapat dilakukan pengujian diantaranya :
Mengetahui tensile strenght atau kita sebut kuat tarik benda atau PE tersebut. Tensile strenght yaitu hasil nilai putus dibeban berapa kg dengan luas penampang. Dengan mengetahui nilai tensile strength dari PE tersebut maka kita mengetahui jenis PE tersebut.
Menetahui pemeluran (Elongation) berapa panjang, dengan hitunga perentase %. Dengan mengetahui nilai pemeluran PE tersebut maka kita mengetahui jenis PE Tersebut.
Mengtahui tahanannya atau disebut resistance karna PE itu termasuk non konductor maka kita harus nengetahui tahanannya dengan mengetahui berapa omh. Dengan mengetahui nilai volume resistancenya maka kita mengetahui jenis PE tersebut.
Dan yang terahir bisa di ketahui dengan density nya yaitu rasio antara berat benda dengan volume benda bisa disebut kerapatan zat benda. Dengan mengetahui nilai density-nya maka kita mengetahui jenis PE tersebut.

Kegunaan PE atau biji plastik itu sangat banyak diantranya perabotan rumah tangga,  kendaraan,  kabel,  pabrikan plastik membuatan kantong plastik dll.  Karna mudah dibentuk.
PE atau biji plastik itu terbuat dari hasil permentasi minyak bumi.  Maka PE mempunyai density rendah dibawah 1.5 kg/m³
Untuk pengolahan biji plastik tersebut sampai di titik didihnya itu di 180°C sampai 220 °C. Dan mempunyai melt indec 1.9 - 3




No comments:

PE Jack atau PE Sheating

PE Jack atau PE sheating adalah sebuh penamaan untuk pelastik yang digunakan untuk pembingkus bagian luar contohnya  Jika sebuah kabel terba...