Galvanis dapat diproses dengan cara :
- Proses cairan galvanis yang dicairkan dengan dipanaskan dan di celupkan baja kedalam galvanis cair.
- proses dengan cara memberi aliranlistrik dalam kolom galvanis.
- pengecetan dengan cara pengecatan dengan cat zinc chromte.
- Proses pengendpan/deposisi logam pelindung diatas logam lain dengan cara Electrolisa.
Pelapisan Galvanis kebanyakan untuk alat alat yang tahan dari air agar baja/besi tersebut tidak cepat berkarat.
Ketahanan lekatan Galvanis tergantung dari ketebalan pelapisannya dan jenis proses pengGalvanisannya.
Banyak para pengguna menggunakan galvanis untuk ketahan terhadap air seperti air hujan atau utuk ruangan terbuka embun air ( bukan berarti laut iya ) yang mudah menjadikan besi berkarat.
Para peneliti biasanya menghitung Galvanis dengan cara mass per unite area atau dengan satuan g/m² agar bisa menghitung ketahan berapa lama waktu terurai/habis pelapisnya.
warna dari galvanis yaitu Silver dan kandungan zn ( logam seng )
contoh pelapisan galvanis pada baja kawat gambar di bawah ini: